In Conversation Dialogues
AIC mengadakan serangkaian dialog dan mewawacarai para pemimpin dari sektor pemerintah, bisnis, dan akademisi dari kedua negara untuk memberikan pemahaman kontemporer mengenai Indonesia kepada peserta Australia.
- Kegiatan: Digital Economy: New Frontier in the Indonesia-Australia Relationship (melalui kerja sama dengan Trade Victoria, AIBC, Asialink Business)
- 11 Desember 2017, Investment Centre Victoria, Melbourne
- Panel: Laura Anderson (LaunchVic), Dr Stephanie Fahey (Austrade), Andrew Parker (PwC)
- Moderator: Helen Brown
- Kegiatan: Australian Foreign Affairs Journal 3rd Edition Launch: Australia-Indonesia – Can We Be Friends? (melalui kerja sama dengan AFA)
- 23 Juli 2018, Monash Conference Centre, Melbourne
- Panel: Profesor Gareth Evans AC (ANU), Profesor Tim Lindsey AO (The University of Melbourne), Dr Nasya Bahfen (La Trobe University)
- Moderator: Helen Brown
- Kegiatan: Political and Education Update (melalui kerja sama dengan AIBC)
- 11 September 2018, PwC Barangaroo, Sydney
- 19 September 2018, International Chamber House, Melbourne
- Pembicara: Kevin Evans (Direktur Indonesia, AIC), Profesor Ainun Na’im (Sekretariat Jenderal, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi)
- Kegiatan: AIBC Conference Session 4: The Digital Era – The New Wave of Services
- 13 November 2018, Surfers Paradise Marriott Resort & Spa, Gold Coast
- Chloe Martinez (Dragoman), Merrick Spain (Telstra), Kevin Evans (AIC), Gordon Scott (Successful Graduate), Katrina Reid (Study Gold Coast)
- Mahendra Siregar
- Staf Khusus Menteri Luar Negeri & Mantan Kepala BKPM
- 10 Agustus 2017, The Australia-Indonesia Centre Boardroom, Melbourne
- Richard Mathews
- Konsul-Jenderal Australia untuk Makassar
- 17 Oktober 2017, Australia-Indonesia Centre Boardroom, Melbourne
- Kristiarto Legowo
- Duta Besar Indonesia untuk Australia
- 16 November 2017, The Australia-Indonesia Centre Boardroom, Melbourne
- Dino Patti Djalal (melalui kerja sama dengan PwC dan Perth USAsia Centre)
- Mantan Wakil Menteri Luar Negeri Indonesia
- 24 Januari 2018, PwC Southbank, Melbourne