Retno Indro Putri
AIC Associate Fellow
Universitas Airlangga
Retno menerima gelar master dalam bidang Manajemen Bencana dari Universitas Airlangga dan gelar sarjana bidang Arsitektur dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember.
Retno telah melakukan berbagai penelitian yang berfokus pada isu terkait kesiapsiagaan bencana, ketahanan masyarakat, dan generasi muda tanggap bencana. Ia juga memiliki minat dalam isu yang berfokus pada pendidikan, pemuda dan pembangunan, serta pengurangan risiko bencana.